Pertanyaan yang sering muncul

  1. Apa yang dimaksud dengan induksi matematika?

    Induksi matematika adalah salah satu cara pembuktian suatu rumus atau pernyataan matematika dan akan menghasilkan suatu kesimpulan.

  2. Apa yang dimaksud dengan penalaran induktif dan deduktif?

    Penalaran deduktif adalah penalaran dengan menarik kesimpulan dari premis umum ke premis spesifik. Premis sendiri adalah pemikiran atau asumsi. Sedangkan penalaran induktif merupakan kebalikan dari penalaran deduktif dimana menarik kesimpulan dari premis spesifik ke premis umum.

  3. Apa saja prinsip induksi matematika?

    Prinsip induksi matematika:

    1. P(1) benar, untuk n = 1 maka P(n) adalah bernilai benar
    2. Untuk setiap bilangan asli k, jika P(k) benar maka P(k + 1) ialah juga benar

  4. Apa yang dimaksud dengan penalaran logika secara induktif?

    Pengertian penalaran logika secara induktif adalah kebalikan dari penalaran deduktif dimana kesimpulan ditarik dari premis spesifik ke premis umum.

  5. Apa rumus induksi matematika?

    1. P(1) benar, untuk n = 1 maka P(n) adalah bernilai benar
    2. Untuk setiap bilangan asli k, jika P(k) benar maka P(k + 1) ialah juga benar

Ngerti materi denganTanya

Cari soal Matematika, Fisika, Kimia dan tonton video pembahasan biar ngerti materinya.

  • Matematika, Fisika dan Kimia
  • SD (Kelas 5-6), SMP dan SMA
  • 300,000+ video pembahasan soal
  • Semua video udah dicek kebenarannya
Understand Tanya benefits

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!