• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (SPLDV)
  • Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel

Video solusi : Harga 4 spidol dan 3 penghapus adalah Rp10.300,00. Harga 5 spidol dan 4 penghapus adalah Rp13.400,00. Dewi membeli 2 spidol dan 1 penghapus. Jika ia membayar Rp5.000,00, uang kembalian yang ia terima sebesar a. Rp900,00 b. Rp800,00 c. Rp200,00 d. Rp100,00

Teks video

pada soal berikut untuk yang spidol akan kita misalkan sebagai variabel es ya Oke ini es ya dan untuk yang bagus ini akan kita misalkan sebagai variabel P begitu ya kayak diketahui bahwa harga 4 spidol dan 3 penghapus itu adalah 10300 dari sini bisa kita buat model matematikanya adalah 4 spidol atau 4S ya dengan 3 penghapus ya berarti 3 p ini dihargai sebesar rp10.300. Kemudian untuk yang kalimat berikutnya harga 5 spidol ya berarti 5 spidol Dengan 4 penghapus dan 4 P itu dihargai sebesar dihargai sebesar rp13.400. Nah disini kita memiliki sistem persamaan linear dengan dua variabel ya. Misalkan kita akan selesaikan ini dengan cara eliminasi ya dan misalkan yang akan kita eliminasi itu adalah variabel yah ke maka koefisien dari variabel pakainya ini akan kita buat sama di sini Kok pesannya 3 dan di sini koefisien 4 ya ke KPK dari 3 dan 4 itu adalah 12 maka supaya ini jadi 12 akan kita kalikan dengan 4 kemudian yang ini akan kita kalikan dengan 3 ya seperti itu untuk persamaan yang pertama jika kita kali empat masing-masing luasnya itu menjadi 16 s q + 12 p = 41200 Kemudian untuk yang persamaannya keduanya jika masing-masing luas kita kalikan 3 hasilnya itu adalah 15 S ditambah 12 p = 40200 kemudian kita kurangi 16 x dikurangi 15 s itu adalah S 12 P dikurangi 12 P itu habis 41200 dikurangi 40200 hasilnya itu adalah 1000 kita dapatkan s-nya itu adalah Rp1.000 kemudian kita lanjut misalkan kita lanjut di sebelah sini ya untuk mencari p-nya untuk mencari misalkan kita bisa memasukkan nilai x sama nilai S = 1000 ini ke persamaan yang mana saja ya terserah misalkan kita ambil persamaannya. Itu yang ini ya yang pertama ini kek yang pertemuan pertama kita tulis lagi di sini jadi 4S ya atau 4 tak masukkan sa1000 ya jadi 4 dikali 1000 ditambah 3 p = 10300 q, maka 3 p itu = 10304 * 1000 itu Rp4.000 kita pindahkan Rp4.000 ke ruas kanan jadi Rp4.000 ya Dari sini 3 PK itu = 10300 dikurangi 4000 hasilnya adalah rp6.300. Berarti p-nya itu adalah 6300 dibagi dengan 3 ya 3 nya pindah ke kanan jadi 6300 dibagi 3 hasilnya itu adalah 2100 diketahui bahwa di soal dia Jika ia membayar Rp5.000 ya jadikan dia ingin membeli ya Dewi Ini Dewi ingin membeli 2 spidol dan 1 penghapus Oke kita tulis dulu saja di bawahnya dia ingin membeli Dewi ingin membeli 2 spidol berarti 2 s dengan satu usia berarti bisa kita tulis seperti ini 2 x ditambah 1 p, maka harga yang harus ia bayar itu adalah dua kali esnya kita masukkan 1.000 kemudian 1 dikali pena kita masukkan 2100 * 2 * 1000 itu 2000 + 1 * 2100 itu adalah 2100 hasil itu adalah 2000 + 2100 hasilnya itu adalah 4100 maka ia harus membayar seharga Rp4.000 100 dan karena ia membayar menggunakan uang Rp5.000 ya makan nanti kembalian yang ia dapatkan itu seperti ini kembalian yang ia dapatkan itu sama dengan uang yang ia gunakan tadi 5000 ya dikurangi dengan harga yang harus ia bayar yaitu 4100 maka kembalian ya itu sama dengan 5000 dikurangi 4100 hasilnya itu adalah 900 maka kembalian yang ia dapatkan itu adalah Rp900 ya inilah jawabannya di opsi itu adalah yang a sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!