• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • KOORDINAT CARTESIUS
  • Posisi Garis Terhadap Sumbu Koordinat

Video solusi : Ruas garis KL menghubungkan titik K(4,-2) dan L(-4, -2). Kedudukan ruas garis KL terhadap sumbu X adalah.... a. sejajar b. berimpit c. tegak lurus d. berpotongan

Teks video

di sini untuk menentukan kedudukan ruas garis KL terhadap sumbu x pertama kali kita gambar dulu titik hanya dan titik L pada bidang koordinat kemudian kita hubungkan dengan garis dari titik A ke titik L ini adalah bidang koordinat garis sumbu yang mendatar ini adalah sumbu x kita tulis saja dan ini adalah sumbu y kita tulis saja titik dalam bidang koordinat itu adalah x koma y kita akan menggambar titik A 4 koma Min 24 berarti x-nya dan 2 adalah Y nya kita lihat pada sumbu x 4 itu di sini dan pada sumbu y min 2 itu di sini kemudian ini kita hubungkan seperti ini bertemu di sini maka ini titik a kemudian titik Min 4 koma min dua berarti pada sumbu x min 4 pada sumbu y min 2 kemudian kita hubungkan titik nya seperti ini berarti iniKemudian kita hubungkan titik H dengan titik L dengan suatu garis seperti ini dari sini kita dapat melihat bahwa garis k l atau garis l k sejajar dengan sumbu-x berarti jawabannya adalah a. Sampai ketemu di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing