Video solusi : Diketahui A(-5,-2), B(1,-2), C(1,2), dan D(-3,2) . a. Gambarkan titik-titik tersebut pada bidang Cartesius dan tuliskan nama bangun ABCD. b. Cerminkan bangun tersebut terhadap garis x=4c. Translasi hasil pada (b) oleh (2,1) d. Tentukan titik koordinat bayangan pada (c).