• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • PERBANDINGAN
  • Penerapan Perbandingan dalam Kehidupan Sehari-hari

Video solusi : Andi memiliki sepeda motor matic baru berkapasitas 125 cc. Dia tahu bahwa sepeda motor matic 125 cc memerlukan 1 liter pertamax untuk menempuh jarak 43 km. Tabel berikut ini menunjukkan banyak pertamax (liter) dan jarak tempuh. Banyak pertamax (dalam liter), x 1 2 3 4 Jarak yang ditempuh (dalam km), y 43 86 129 172 Andi ingin melakukan perjalanan dari Kota Surabaya ke Banyuwangi yang berjarak sekitar 387 km dan ingin mengetahui banyak pertamax yang dibutuhkan.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing