Video solusi : Sebuah benda yang bergetar, pada setiap kedudukan benda selalu mendapatkan gaya pemulih.
SEBAB
Sebuah benda tidak dapat mengalami getaran jika tidak terdapat gaya pemulih.
Rumus:
F=m a ; a=-omega^(2) y
Pertanyaan lainnya untuk Karakteristik Getaran Harmonis (Simpangan, Kecepatan, Percepatan, dan Gaya Pemulih, Hukum Kekekalan Energi Mekanik) pada Ayunan Bandul dan Getaran Pegas