kalau pengen di sini ada soal berapa massa logam perak yang diendapkan kalau arus listriknya 5 Ampere dialirkan kedalam larutan AgNO3 selama 2 jam untuk mengerjakan soal ini dengan menggunakan konsep sel elektrolisis yaitu sel elektrokimia dimana energi listrik digunakan untuk menjalankan reaksi redoks yang tidak spontan dalam sel elektrolisis pada katoda dan anoda katoda dihubungkan ke kutub negatif dan anoda ke kutub positif di katoda terjadi reduksi dan di anoda Terjadi reaksi oksidasi beberapa aturan yang bisa memudahkan kita dalam menentukan reaksi di katoda dan anoda yang pertama di katoda untuk kation golongan 1A 2A dan Mn atau yang lebih rendah dari penguraian H2O kalau fasenya larutan maka H2O yang tereduksi kalau fasenya leburan maka kation yang tereduksi kemudian yang kedua untuk caption lain yang punya Eno reduksi lebih besar daripada penguraian H2O untuk larutan dan leburannya ionnya Akan tereduksi Kemudian yang kedua untuk kan udah ada dua hal yang perlu kita tinjau Prioritas pertama kita lihat elektroda ketika elektrodanya inert maka yang pertama untuk ion sisa asam oksi kita perlu lihat Rasanya ketika fasenya larutan H2O yang teroksidasi ketika leburan maka anion yang teroksidasi yang kedua untuk larutan yang bersifat basa yang teroksidasi yang ketiga larutan yang mengandung ion Halida yaitu 7 maka ion tersebut teroksidasi kecuali untuk ion MN ketika kita menemukan ion F Min maka yang teroksidasi adalah H2O hasil reaksi oksidasi nya untuk fase gas hanya berlaku untuk cl2 dan br2 berfasa Liquid dan I2 berfasa Solid atau liquid yang kedua ketika elektrodanya non inert maka nadanya yang teroksidasi Oke sekarang kita ke larutan AgNO3 AG + dan no3 Min maka di katoda karena larutan kita lihat kation-kation Mas ini bisa tereduksi menjadi AG lalu di anoda yang pertama kita lihat elektroda tidak diketahui kita asumsikan inert jadi tidak teroksidasi lalu kita lihat anion no3 Min Ini sisa asam oksi karena aku as maka tidak teroksidasi berarti yang teroksidasi adalah air yaitu 2 H2O menjadi 4 H + + + 4 elektron disini logam perak yang dihasilkan berarti pada katoda untuk mencari massa endapan nya kita menggunakan konsep hukum pertama Faraday yaitu massa kg = G perubahan bilangan oksidasi atau disebut massa ekivalen ya dikali x t dalam detik per 9500 x + y menjadi Sama dengan muatan yaitu 1 kg unsur bebas berarti 0, maka dari + 10 perubahan bilangan oksidasinya adalah 1 tidak masukkan berarti 108 per 1 x 5 a x 7200.9 6500 yaitu 40,29 G ini merupakan kesimpulan Jawa berarti jawaban yang tepat adalah h. C. Terima kasih sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya