• Fisika
  • Termodinamika Kelas 7 SMP
  • Suhu dan Kalor
  • Kalor

Video solusi : Suatu zat cair bermassa 500 g dipanaskan dan mengalami kenaikan suhu sebesar 10 C. Jika kalor yang diberikan untuk pemanasan tersebut adalah 100 joule, tentukan kalor jenis zat cair tersebut.

Teks video

Halo Ko Friends jika menemukan soal seperti ingat kembali konsep tentang kalor ya rumus yang kita gunakan untuk menyelesaikan soal ini adalah rumus untuk menentukan kalor yang diserap oleh suatu benda untuk meningkatkan suhu benda tersebut ya Q = m * kan dengan C dikalikan dengan Delta t q adalah banyaknya kalor yang diserap oleh suatu benda m adalah massa benda tersebut c adalah kalor jenis benda yang suatu benda dan Delta t adalah kenaikan suhu benda tersebut benda yang kita tinjau disini adalah suatu zat cair ya yang massanya 500 gram kemudian dipanaskan dan mengalami kenaikan suhu sebesar 10 derajat Celcius dan kalor yang diserap oleh benda tersebut selama proses pemanasan adalah sebesar 100 Joule kita disini diminta menentukan kalor jenis zat cair tersebut yaitu nilai C nya ya pada soal diketahui massa zat cair ya yaitu m = 500 gram atau sama dengan 0,5 kg selama dipanaskan suhu zat cair tersebut meningkat sebesar 10 derajat Celcius maka Delta T = 10 derajat Celcius dan yang terakhir disini diketahui nilai banyak kalornya yaitu Q yang diserap oleh zat cair tersebut adalah sebesar 100 Joule dan yang ditanyakan pada soal adalah kalor jenis zat cair tersebut yaitu nilai c-nya menggunakan rumus ini maka c = Q dibagi dengan m dikali dengan Delta t masukkan nilai wilayah Kenya sama dengan 100 dibagi dengan m-nya 0,5 dikali dengan Delta t nya 10 derajat di sini = 20 joule per kilogram derajat Celcius jadi kalor jenis zat cair tersebut adalah sebesar C = 20 joule per kilogram derajat Celcius sampai jumpa di selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!