• Matematika
  • Statistika Kelas 5 SD
  • Pengumpulan dan Penyajian Data
  • Penyajian Data dalam Bentuk Diagram Batang

Video solusi : Diagram di samping merupakan diagram batang tentang tinggi badan siswa kelas VI dalam satuan cm. a. Berapa banyak siswa yang tinggi badannya 150 cm? b. Berapa cm tinggi badan siswa yang paling tinggi? c. Berapakah tinggi badan siswa yang paling banyak? d. Berapakah banyak siswa yang diukur tinggi badannya? Banyak Siswa 15 10 5 140 148 150 155 Tinggi Badan (cm)

Teks video

Kalau keren kali ini kita akan bahas diagram batang untuk mengerjakan diagram batang kita perlu melihat yang disediakan. Jelaskan tinggi badan siswa dalam satuan cm dan untuk garis vertikal menjelaskan banyak pertanyaan a. Berapa banyak siswa yang tinggi badannya 150 cm dari diagram kita lihat tinggi badan 150 ada disini sehingga tinggi 150 ada di 3 titik ke atas dari angka 5 jadi 1 titik bawah ini kenaikan 1 angka maka 3 titik Dari angka 5 adalah 6 7 8 untuk pertanyaan a adalah 8 siswa untuk pertanyaan berikutnya pertanyaan B Berapa cm tinggi badan siswa yang paling tinggi tinggi badan yang dicantumkan pada yang paling tinggi 55 cm ini kita lihat dari garis horizontal yang paling besar yang paling tinggi angkanya adalah 155 cm maka tinggi badan siswa yang paling tinggi adalah 155 cm. Selanjutnya Berapakah tinggi badan siswa yang paling banyak pada diagram tersebut batang yang atau kotak yang ada di dalam Yang paling tinggi adalah ada pada tinggi badan 148 yaitu dengan jumlah siswa paling banyak 13 siswa selanjutnya pertanyaan b. Berapakah banyak siswa yang diukur tinggi badannya untuk menentukan siswa yang diukur tinggi badannya dengan cara menjumlahkan banyak siswa dari masing-masing tinggi yaitu = 10 siswa dari 140 cm + 13 orang dari tinggi 148 cm + 8 orang dari tinggi 150 cm + 9 orang dari tinggi 155 cm = 40 siswa sehingga banyaknya siswa yang diukur tinggi badannya 40 siswa Oke terima kasih tau semoga membantu semangat belajar offline

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing