Video solusi : Kawat baja (E = 2,0 x 10^12 dyne/cm^2) yang panjang 4 m direntangkan dengan tegangan 2 x 10^6 N/m^2.
a. Agar cepat rambat gelombang longitudinalnya 25x lipat cepat rambat gelombang transversal pada tali tersebut, tentukan tegangan pada saat kejadian tersebut.
b. Selama kejadian tersebut berlangsung, tentukan pertambahan panjang (cm) pada kawat itu.