Hai Koppen di sini terdapat soal tentang efek fotolistrik diketahui frekuensi ambang 4 * 10 ^ 14 Hz frekuensi cahaya 6 * 10 ^ 14 hz dan konstanta Planck 6,6 kali 10 pangkat min 34 sekon jadi ini Min 34 ya yang ditanyakan adalah energi kinetik saat elektron terlepas atau Eka Oke disini kita menggunakan rumus energi kinetik fotoelektron yaitu Eka sama dengan HF Min hf0 atau bisa kita tulis Eka = h dalam kurung F Min F 0 x = kita masukkan nilai konstanta Planck 6,6 kali 10 pangkat min 34 lalu frekuensi cahaya nya 6 dikali 10 pangkat 14 dikurangi frekuensi ambang 4 * 10 ^ 14 lalu x = 6,6 x pangkat min 34 = 2 * 10 ^ 14 kita kalikan menjadi x = 13,2 kali 10 pangkat min 20 atau x = 1 koma 32 kali 10 pangkat min 19 Joule jadi besar energi kinetik saat elektron terlepas dari permukaan logam adalah 1,32 kali 10 pangkat min 19 Joule maka jawabannya adalah yang di ini pangkatnya Min 19 ya Oke sampai jumpa di soal berikutnya