untuk soal diatas kita diberikan fungsi gx dan fungsi f komposisi G kemudian kita diminta untuk mencari nilai dari fungsi f X dikurang 2 maka pertama harus kita cari dulu fungsi fx nya pertama kita misalkan bawah fungsi gx adalah a maka a = x ditambah 3 kemudian kita akan mengubah bentuknya menjadi X = kita terdapat x = a dikurang 3 kemudian kita tulis F komposisi G artinya adalah fungsi gx disubtitusikan ke dalam fungsi fx maka nilai dari f komposisi G adalah x kuadrat kurang 4 = Fungsi f dalam kurung x ditambah 3 karena g x adalah x ditambah 3 kemudian kita akan ubah x ditambah 3 menjadi a. Kita akan dapat fungsi f a = karena variabel yang menjadi a maka x kuadrat kita Ubah menjadi a dikurang 3 maka disini adalah a dikurang 3 kuadrat dikurang 4 kita akan dapat fungsi F adalah a kuadrat dikurang 6 ditambah 9 dikurang 4 maka fungsi F adalah a kuadrat dikurang 6 a ditambah 5 kemudian kita akan Ubah variabelnya menjadi fungsi fx maka tinggal kita ubah variabel a menjadi X kita akan dapat x kuadrat dikurang 6 x ditambah 5 kemudian karena yang ditanya adalah fungsi f X dikurang 2 maka kita ubah lagi menjadi fungsi fx dikurang 2 di sini variabel x nya kita akan berubah menjadi X dikurang 2 kita akan dapat persamaan seperti ini kemudian kita buka kurung nya disini adalah min 6 x ditambah 12 + 5. Jika kita Sederhanakan fungsi f X dikurang 2 adalah x kuadrat dikurang 10 x ditambah 21 di mana kita yang jawabannya adalah yang c sampai jumpa di pertanyaan berikutnya