• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 9 SMP
  • KESEBANGUNAN DAN KONGRUENSI
  • Pemecahan masalah yang melibatkan kesebangunan dan kekongruenan

Video solusi : Trapesium pada gambar di bawah ini kongruen. Tentukan pernyataan berikut ini yang benar atau salah. Jelaskan. Besar sudut Z=140 Besar sudut C=40 Sisi WZ bersesuaian dengan sisi CB Keliling bangun ABCD sama dengan keliling WXYZ. Luas bangun ABCD tidak sama dengan luas WXYZ

Teks video

untuk menyelesaikannya pertama-tama kita pahami dulu syarat dua bangun datar dapat dikatakan kongruen yaitu sudut yang bersesuaian sama besar dan kita adalah mengecek apakah pernyataan yang ada di sini benar atau salah yang pertama akan sama besar karena sudut bad bersesuaian dengan sudut B 140 derajat maka dapat kita berikan centang pada sebelah kanan dari pernyataan nya karena dia bersesuaian dengan sudut pusat akan sama besar dengan besar dari sudut C yaitu 40 derajat untuk pernyataan kedua juga dapat berikan tanda centang ceklis bersesuaian dengan Sisi Kan bersesuaian dengan Sisi ada di sebelah sini ini maka dapat kita berikan tanda centang juga selanjutnya keliling bangun abcd = karena kita tahu bahwa syarat dua bangun datar dikatakan kongruen adalah yang bersesuaian sama panjang maka otomatis akan bernilai sama itu juga dengan pernyataan terakhirnya yaitu luasnya luas bangun abcd tidak sama dengan luas wxyz padahal seharusnya dia sama maka untuk memberikan tanda x atau salah sehingga kesimpulannya. Pernyataan yang benar adalah a. Besar sudut sebesar 140 derajat besar sudut yang bersesuaian dengan Sisi BC B keliling bangun abcd = keliling dan luas bangun abcd seharusnya sama dengan luas wxyz Sekian dan sampai jumpa di pertanyaan berikut

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing