• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • RELASI DAN FUNGSI
  • Penerapan Relasi dan Fungsi

Video solusi : Diketahui himpunan A = {1, 2, 4, 6, 9, 10} dan B = {1,2, 3, 4}. Jika dari himpunan A ke himpunan B dihubungkan dengan relasi "kuadrat dari", tentukan anggota himpunan A yang mempunyai pasangan pada himpunan B.

Teks video

untuk mengerjakan soal seperti ini kita harus terlebih dahulu mengetahui Apa itu definisi dari relasi antar himpunan Relasi adalah hubungan ataupun keterkaitan antara suatu himpunan dengan himpunan yang lainnya dan pada soal kali ini dikatakan bahwa himpunan a ke himpunan b dihubungkan dengan relasi kuadrat dari lalu di soal ini juga diberitahu bahwa kita memiliki dua himpunan yang pertama adalah himpunan a yang terdiri dari 12469 dan juga 10 selain itu juga memiliki himpunan b yang anggotanya terdiri dari 1 2 3 dan juga 4Tugas kita adalah kita harus membuat suatu diagram panah antara himpunan b dan juga himpunan a. Kita dapat mencari dan menentukan anggota himpunan a yang mempunyai pasangan pada himpunan b. Kita akan mencoba untuk menggambarkan himpunan terlebih dahulu disini himpunan a terdiri dari 12469 dan juga 10 lalu kita buatkan suatu lingkaran yang menandakan bahwa seluruh angka ini adalah 1 himpunan yang sama selanjutnya himpunan b yang terdiri dari 1 2 3 dan 4 dan seperti himpunan a. Yang tadi kita buat satu lingkaran lalu kita Berikan 4 titikkemudian sekarang tugas kita adalah menghubungkan masing-masing anggota dari himpunan a ke himpunan b yang bersesuaian dengan relasi yang telah jadi karena relasi dari himpunan a ke himpunan b adalah kuadrat dari maka kita bisa langsung menghubungkan satu dengan satu karena satu adalah kuadrat dari 1 kemudian 4 bisa kita hubungkan dengan 24 merupakan kuadrat dari 2 lalu kita juga bisa hubungkan 9 dengan 3 karena 9 merupakan kuadrat dari 3 dan dari sini kita tidak menemukan apalagi pasangan-pasanganyang bisa dihubungkan dengan satu sama lain karena memiliki relasi yang mengaitkan keduanya sehingga dapat disimpulkan bahwa anggota himpunan a yang mempunyai pasangan dari atau pada himpunan b adalah 14 dan juga 9 sampai jumpa pada soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing