• Kimia
  • Kimia Anorganik Kelas 10 SMA
  • Ikatan Kimia, Bentuk Molekul, dan Interaksi Antarmolekul
  • Bentuk Molekul

Video solusi : Konfigurasi elektron dari unsur A dan B berturut-turut adalah sebagai berikut. A = 1s^2 2s^2 2p^4 B = 1s^2 2s^2 2p^5 Jika A dan B membentuk senyawa AB2, bentuk molekul yang terjadi adalah ....

Teks video

Friends di sini ada soal mengenai bentuk molekul yang terjadi apabila Unsur a dan unsur b membentuk senyawa AB 2. Nah disini kita ketahui bahwa Unsur a memiliki 6 elektron valensi dan unsur b memiliki 7 elektron valensi apabila keduanya membentuk senyawa AB 2 maka struktur lewisnya adalah sebagai berikut di sini terlihat bahwa senyawa AB 2 memiliki dua pasangan elektron bebas dan juga memiliki dua pasangan elektron ikatan sesuai dengan konsep maka geometri molekul yang sesuai dengan jumlah pasangan elektron bebas dan jumlah pasangan elektron ikatan tersebut adalahhuruf P contoh dari geometri huruf v ini adalah H2O dimana H2O juga memiliki 2 pasangan elektron ikatan dan pasangan elektron bebas sehingga jawaban yang tepat adalah jawaban B Terima kasih sampai jumpa pada soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing