• Matematika
  • BILANGAN Kelas 8 SMP
  • POLA BILANGAN DAN BARISAN BILANGAN
  • Barisan Geometri

Video solusi : Perhatikan pola dari barisan bilangan berikut, 1, 10, 100, 1.000, atau 10^0, 10^1, 10^2, 10^3 , Untuk menghitung hasil penjumlahan x=3 + 6 + 12, kalikan kedua ruas dengan pengali barisan tersebut, yaitu 2. Hasilnya adalah 2x = 6 + 12 + 24. Selisihnya adalah: 2x = 6 + 12 + 24 x=3+6+ 12 X =24- 3 = 21 Lakukan hal yang sama untuk menghitung hasil penjumlahan x = 3 + 6 + 12 + 24.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing