• Fisika
  • Pengukuran Kelas 10 SMA
  • Pengukuran
  • Besaran, Satuan dan Dimensi

Video solusi : Berikut ini yang termasuk kelompok besaran vektor adalah ... .

Teks video

Halo, friend disini kita diberikan sebuah soal terkait besaran dan kita diminta untuk memilih kelompok besaran vektor besaran adalah segala sesuatu yang dapat diukur dan dinyatakan dengan angka dan satuan berdasarkan nilai dan arahnya terdapat dua macam besaran yaitu besaran skalar yang berarti besaran yang hanya memiliki besaran vektor yang berarti besaran yang memiliki nilai dan arah perbedaan mendasar di sini adalah arah yang dimiliki oleh besaran vektor. Adapun contoh besaran skalar diantaranya semua besaran pokok energi kelajuan usaha, tekanan jarak dan lain-lain dan contoh faktor diantaranya perpindahan kecepatan percepatan gaya impuls dan lain-lain untuk menjawab soal ini kita bisasetiap opsi pada opsi a Jarak Bukankah besaran vektor pada opsi B tekanan dan jarak bukan besaran vektor pada Office bajuan bukan besaran vektor pada oxide laju juga bukan besaran vektor dan pada opsi semuanya merupakan besaran vektor untuk kelompok besaran vektor yang benar adalah opsi gaya percepatan dan perpindahan sampai jumpa di selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing