Video solusi : Tukang ojek yang massanya 60 kg mengendarai motor yang massanya 140 kg dan mendapat percepatan 2 m / s^(2) . Jika tukang ojek mendapat penumpang seorang anak yang massanya 40 kg maka dengan gaya tetap percepatan motor akhir adalah ....
A. 1 m / s^(2)
C. 1,67 m / s^(2)
B. 1,33 m / s^(2)
D. 2,33 m / s^(2)