Video solusi : Unsur O dan S terletak pada golongan VIA.
Keduanya dapat berikatan dengan unsur hidrogen membentuk H2O dan H2S. Mengapa titik didih H2 (100 C) jauh lebih tinggi dari titik didih H2S (-47 C) padahal MrH2O lebih kecil dari MrH2S? Jelaskan.