• Kimia
  • Kimia Organik Kelas 11 SMA
  • Minyak Bumi
  • Dampak Pembakaran Bahan Bakar dan Cara Megatasinya

Video solusi : Hal-hal yang tidak dapat dilakukan untuk mengatasi dampak negatif pembakaran bensin adalah....A. penggunaan converter katalitik pada sistem buangan kendaraanB. penggunaan EFI (Elektronic Fuel Injection) pada sistem bahan bakarC. penghijauan atau pembuatan taman kotaD. penggunaan bahan bakar alternatif yang ramah lingkunganE. penambahan aditif Pb pada bensin

Teks video

Halo Coffee Prince disini ada pertanyaan hal-hal yang tidak dapat dilakukan untuk mengatasi dampak negatif pembakaran bensin adalah a. Penggunaan converter Catalytic pada sistem buangan kendaraan istilah converter Catalytic ini suatu alat yang mengubah gas dan polutan beracun pada gas buangan menjadi polutan yang tidak terlalu beracun. Jadi ini bisa dilakukan ya kemudian yang by penggunaan Efi atau electronic fuel injection pada sistem bahan bakar yang kita lihat istilah dari Evi ini merupakan sistem penyemprotan bahan bakar yang dalam kerjanya itu dikontrol secara elektronik dengan demikian bahan bakar yang digunakan Itu minimal kemudian mempunyai gas buang yang ramah lingkungan sehingga yang ini dapat dilakukan untuk mengatasi dampak negatif dari pembakaran bensin kemudian yang c. Penghijauan atau pembuatan taman kota ini jelas dapat dilakukannya karena dengan penghijauan ini atau pembuatan taman kota ini dapat mengurangi polusi udara kemudian yang di penggunaan bahan bakar alternatif yang ramah lingkungan ini jelas betul sekali ya bisa dilakukan penambahan aditif PB pada bensin PB atau timbal ini merupakan senyawa yang dapat berbahaya karena PB ini bersifat racun jadi hal-hal yang tidak dapat dilakukan untuk mengatasi dampak negatif pembakaran bensin adalah penambahan aditif PB pada bensin Sehingga jawabannya adalah yang eh sampai jumpa di soal selanjutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing