jika kita menemukan soal seperti ini, maka langkah penyelesaian yang dapat kita lakukan adalah dengan pertama kita lihat bentuk persamaan Tan X = minus 1 untuk sudut Tan yang bernilai minus 1 adalah sudut minus 45 derajat sehingga Tan X = Tan minus 45 derajat langkah selanjutnya untuk menentukan himpunan penyelesaian dari persamaan nya akan kita gunakan rumus persamaan trigonometri Tan X = Tan Alfa Tan X = Tan minus 45 derajat maka untuk mencari x nya adalah Alfa ditambah k dikali 180 derajat di mana kamu lupakan bilangan bulat sembarang yang dapat kita isi dengan nilai 0 1 2 3 dan seterusnya hingga memenuhi batas nilai x untuk batas nilai x yang sendiriX lebih besar sama dengan nol derajat dan x kurang dari 360 derajat sehingga Tan X = Tan minus 45 derajat maka X = minus 45 derajat + k * 180 derajat pertama kita masukkan nilai ph-nya = 0 maka x nya = minus 45 derajat + 0 x 180 derajat = minus 45 derajat selanjutnya ka = 1 maka x nya = minus 45 derajat ditambah 1 x 180 derajat = minus 45 derajat + 180 derajat = 130derajat selanjutnya K = 2 maka x nya = minus 45 derajat ditambah 2 x 180 derajat = minus 45 derajat ditambah 360 derajat = 315 derajat kemudian kah = 3 maka X = minus 45 derajat + 3 x 180 derajat = minus 45 derajat + 540 = 495 derajat karena k = 3 bernilai 495 derajat dan sudah melebihi batas nilai x maka kita cukup menghitung sampai k = 3 sehingga sehingga yang diambil sebagaihimpunan penyelesaian adalah yang memenuhi batas nilai x terlihat yang memenuhi hanyalah 135° dan juga 315 derajat dengan demikian himpunan penyelesaian dari bentuk persamaan Tan X = minus 1 adalah 135 derajat dan 315 derajat yaitu jawaban C sampai bertemu di Pertanyaan selanjutnya