• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Usaha (Kerja) dan Energi
  • Konsep Energi

Video solusi : Sebuah balok yang bermassa 10kg mula-mula diam, kemudian dilepas sehingga meluncur ke bawah pada bidang miring dengan sudut kemiringan 30 terhadap arah horizontal dan menempuh jarak 10m sesaat sebelum sampai bidang datar. Berapa kecepatan balok saat mencapai bidang datar?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!