• Matematika
  • KALKULUS Kelas 11 SMA
  • Turunan
  • Persamaan Garis Singgung pada Kurva

Video solusi : tentukan gradien dangaris singgung setiap kurva berikut pada nilai x yang diberikan.y=akar(x), di x=2

Teks video

dalam mengerjakan soal ini kita harus tahu rumus berikut ya Karena untuk mencari persamaan garis singgung itu kita memerlukan 2 unsur yakni titik singgung dan gradien garis singgung di mana di sini titik singgungnya belum ada titiknya kita cari dulu di sini diketahui x singgungnya saja baru ya Jadi untuk mencari nilai y singgungnya ya kita gitu sih x nya ke kurvanya jadi y = akar x x ^ 2 jika didapat y min 2 akar 2 ya ya nyakar 2 sehingga titik singgungnya di dua koma akar 2 ya ini adalah titik singgung yakita namakan untuk eksitu adalah a Disini kita ganti ah dan Y sibuknya kita namakan B oke lalu kita akan mencari gradien gradien itu rumus f aksen dari a adalah titik singgung di sini singgungnya 2 ya. Jadi kita turunkan dulu ini berapa hasilnya kita subtitusi dengan 2 kita tahu di sini x pangkat setengah turunannya adalah berapa untuk x pangkat setengah itu turunnya berapa? 1 dikali setengah itu setengah x pangkat min 1 per 2 akar a pangkat nya berkurang satu setengah dikurang 1 itu minus 1/2 sehingga dapat ditulis menjadi 1 per 2 x akar x yah ini sama saja seperti 1 per akar x jadi akar x kita subtitusi disini excel dengan 2 ya emangnya itu adalah 1 per 2 akar 2 kita rasionalkan di sini akar 2 min akar 2 maka menjadi nya adalah 1 per 4 akar 2 derajat ya kita akan mencari persamaan garis singgung kurva persamaan garis singgung kurva itu rumah saya y min b = m x min a a koma B itu adalah titik singgung ya Y kurang b nya itu akar 2 = m m yaitu 1 per 4 akar 2 dikali X Min A X min 2 ya kita x 4 semuanya ya biar banyak yang hilang di sini jadi 4 y min akar 2 = akar 2 nya kita kalian ke dalam jadi akar 2 X min 2 akar 2 atau dapat kita pindahkan ke kanan semua ya ke ruas kanan menjadi akar 2 x min 4 y Min 4 Y di sini min 2 akar 2 ditambah 4 akar 2 menjadi + 2 akar 2 seperti itu ya Sudah dapat untuk persamaan garis singgung kurva nya ini dan yang satunya lagi gradiennya 14 akar 2 seperti itu Sampai jumpa di video berikutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!