• Fisika
  • Mekanika Fluida Kelas 11 SMA
  • Fluida Dinamik
  • Azas Bernouli

Video solusi : Perbedaan tekanan di dalam tabung yang berisi air dengan tekanan udara luar sebesar 2 atm (1 atm = 10^5 Pa), seperti gambar di samping. Hitung kecepatan air yang keluar dari lubang kebocoran pada tabung. Air v

Teks video

Halo Ko Friends pada soal ini kita diberi tahu bahwa perbedaan tekanan didalam tabung yang berisi air dengan tekanan udara luar sebesar 2 KM di sini soal memberi tahu dengan jelas di mana perbedaan tekanan yang maka kita dapat mengasumsikan bahwa tekanan pada tabung yang berisi air diukur pada titik ini sedangkan tekanan udara luar diukur pada titik ini sehingga tidak ada perbedaan ketinggian di antara keduanya diketahui perbedaan tekanannya atau deltapack antara tabung yang berisi air dengan tekanan udara luar kita. Tuliskan di sini satu keluarga 2 maka 1 dikurang dengan ke-2 = 2 ATM atau 2 dikali 10 pangkat 5 Pascal kemudianceritanya itu Kecepatan aliran air yang keluar apinya V sebelum mengerjakan soal ini kita harus tahu dulu hukum Bernoulli hukum Bernoulli itu menyatakan S1 ditambah dengan setengah dikali 1 kuadrat ditambah dengan ro G H 1 = 2 ditambah dengan Tengah Pro V2 kuadrat ditambah dengan 2 karena tadi kita telah masuk isikan titiknya ada di sini dan di sini maka tidak ada perbedaan ketinggian hingga kita akan mendapatkan hak 1 = H2O dari sini kita bisa coret untuk pergi H1 dan H2 karena ketinggiannya sama kita Sederhanakan sehingga akan didapatkan PH 1 dikurang P 2sama dengan setengah dikalikan dengan Pro X dengan P 2 kuadrat min 1 kuadrat + 12 adalah 2 dikali dengan 10 pangkat 5 = setengah dikalikan dengan rok nya adalah 10 ^ 3 Karena massa jenis air dengan v 2 kuadrat dikurang dengan 1 kuadrat saya harus kita perhatikan di sini adalah luas penampang dari tabung jauh lebih besar daripada luas lubang kebocoran artinya A1 jauh lebih besar daripada 2 maka 1 dapat diasumsikan 0kv satunya adalah 0 nah 200 = setengah X dengan V2desain kita akan mendapatkan V2 kuadrat = 400 maka P 2 adalah 20 meter per second jadi kecepatan air yang keluar dari lubang kebocoran pada tabung adalah 20 M sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!