Haiko fans di sini diketahui sebanyak 4 liter metana dibakar habis dengan gas oksigen sesuai persamaan berikut na kita lihat disini untuk reaksinya dan setarakan jumlah atom ini kirinya Sudah sama dengan jumlah atom yang ada di kanannya pada suhu dan tekanan yang sama. Perhatikan baik-baik ya untuk tekanan dan suhu yang sama artinya kita membandingkan antara volume itu akan sebanding dengan koefisiennya ditanyakan volume dari gas karbondioksida yang dihasilkan jadi kita bisa menggunakan rumus berikut dimana volume ditanya atau volume dari karbondioksida nya itu bisa kita cari dengan cara koefisien dari karbondioksidanya yaitu sebesar 1 dibagi dengan koefisien yang diketahui yaitu yang diketahui volume yang diketahui kan mantannya berarti kita cari koefisien dari mantannya yaitu sebesar 1 dikalikan dengan volume dari metana nya yaitu 4 liter didapatkan halitu ternyata juga sama yaitu sebesar 4 liter sekian sampai jumpa di soal berikut