• Fisika
  • Fisika Quantum Kelas 12 SMA
  • Inti Atom
  • Struktur inti

Video solusi : E1 E2 E3 Pada gambar di atas tampak tingkatan energi E1, E2, dan E3 pada atom. Pada transisi elektron dari E3 ke E2 radiasi sinar ultraviolet mempunyai panjang gelombang 2,4 x 10^(-7) m. Pada transisi elektron dari E2 ke E1 dihasilkan panjang gelombang 8 x 10^(-8) m. Berapa panjang gelombang sinar yang diradiasikan bila terjadi transisi dari E3 ke E1?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing