Halo Ko Friends di sini ada pertanyaan tentang waktu tempuh pada gerak lurus diketahui bahwa kecepatan awal atau v0 = 36 km per jam sama dengan 10 meter per sekon jarak atau S = 20 m karena mobil direm hingga berhenti maka kecepatan akhir atau VT = 0 meter per sekon yang ditanyakan yaitu waktu yang dibutuhkan sampai mobil berhenti atau soal ini diselesaikan dengan rumus pada GLBB yaitu p t kuadrat = v0 kuadrat min 2 us bertanda negatif karena terjadi perlambatan akibat pengereman kemudian dimasukkan nilainya dan dihitung sehingga didapatkan a = 2,5 mselanjutnya nilai percepatan tersebut digunakan untuk mencari besar waktu atau t dengan persamaan GLBB yaitu p t = v0 a t bertanda negatif karena terjadi perlambatan akibat pengereman kemudian dimasukkan nilainya sehingga didapatkan T = 4 sekon jadi jawabannya adalah B sampai jumpa di soal berikutnya