• Fisika
  • Statika Kelas 11 SMA
  • Elastisitas dan Hukum Hooke
  • Elastisitas, Tegangan, Regangan dan Hukum Hooke

Video solusi : Anda mengukur berat sebuah balok kecil dengan dinamometer. Skala pada dinamometer menunjukkan angka 4 N dan pegas dinamometer tersebut merenggang sejauh 4 cm. Kemudian salah satu dari teman Anda menginformasikan bahwa dinamometer tersebut terbuat dari pegas yang mempunyai tetapan 100 N/m. a. Apakah Anda percaya dengan informasi tersebut? Jelaskan jawaban Anda berdasarkan hukum Hooke! b. Hitunglah energi potensial pegas yang ada pada dinamometer tersebut! c. Apakah yang akan Anda lakukan agar dinamometer tersebut tidak cepat rusak?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing