Ya baik kembali lagi nah disini kita punya soal ya Yang mana Soalnya kita kali ini yaitu parabola x kuadrat dikurang Y = 2 dicerminkan terhadap garis x + 2 = 0 mempunyai persamaan bayangan parabola berbentuk titik-titik nah baik langsung saja kita jawab langkah pertama kita akan menuliskan bentuk umum atau formula pencerminan suatu garis atau titik terhadap garis x = h. Misalnya ya sini kita mungkin punya titik x koma Y atau persamaan kurva yang punya variabel x dan y kemudian kita cerminkan terhadap garis x = h misalnya maka kita akan memperoleh bayangan X aksen koma y aksen dimana x aksen di sini ya itu dua kali ha dikurang X kemudian itu sama dengan y seperti ini nah di soal kita punya cermin yaitu x tambah 2 x tambah 2 sama dengan nol Artinya kita bisa menuliskan cerminkita ini itu X = negatif 2 seperti itu ya karena x tambah 2 sama dengan nol positif doanya bisa kita pindah ruas kanan sehingga cerminan kita disini yaitu X = min 2 dengan H berarti = Min 26 baik langsung saja kita jawab kita punya soal di sini x kuadrat dikurang Y = 2 berbentuk parabola dengan variabel x koma y sehingga kita bisa mengatakan x koma y kemudian dicerminkan terhadap garis x = negatif 2 akan punya bayangan X aksen y aksen di mana Ika jenis ini yaitu 2 ha dikurang X seperti ini di mana hanya di sini adalah negatif 2 sehingga kita bisa mengatakan - 2 atau 2 dikali negatif dua yaitu negatif 4 dikurang x koma y y nya disini atau disini yaitu y seperti ini saya nggak disini kita bisa mengatakan bahwa X aksen = negatif 4 dikurang X kemudian Yearsitu seperti itu sehingga di sini kita menulisnya X aksen X aksen = negatif 4 dikurang X atau sama saja kalau kita Tuliskan X = negatif 4 dikurang X aksen seperti itu ya ini kemudian hiasan-hiasan itu = Y atau bisa menulisnya y = y aksen ya seperti itu Nah inilah yang akan kita subtitusi masuk di parabola kita yang akan kita cermin kan kita punya persamaan parabola di sini ya persamaan parabola yang menyatakan x kuadrat dikurang Y = 2 tinggal kita subtitusi X dan Y masing-masing kita punya X di sini yaitu negatif 4 dikurang X aksen ya berarti disini negatif 4 dikurang X aksen berpangkat 2 kemudian dikurangi y y nya disini adalah y aksenBerarti dikurang Y aksen = 2 Nah tinggal kita Sederhanakan ini negatif 4 ^ 2 16 ya kemudian 2 dikali negatif 4 dikali negatif X aksen yaitu positif 8 positif 8 x aksen kemudian negatif x pangkat 2 berarti positif X aksen kuadrat kemudian dikurang Y aksen = 2 tinggal kita Sederhanakan lagi X aksen kuadrat kemudian ditambah dengan 8 x aksen dikurang Y aksen ditambah 16 ini ada 2 di sebelah kanan kita pindahkan ke sebelah kiri jadinya negatif ya sini ada 16 berarti sisa 14 sama dengan nol. Nah inilah bayangan kita dari parabola yang dicerminkan terhadap garis x = negatif 2 x dan y aksen di sini hanya menyatakan sebuah bayangan ya sehingga kita bisa menuliskan seperti ini x kuadrat kemudian ditambah dengan 8 X dikurang dengan y ditambah 4sama dengan nol seperti itu sehingga jawaban kita kali ini yaitu sesuai dengan option x kuadrat tambah 8 X dikurang Y ditambah 14 yaitu absen bagian B baik seperti itu nak seperti ini sampai jumpa lagi pada pembahasan soal-soal berikutnya