• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • BANGUN RUANG SISI DATAR
  • Unsur-Unsur Bangun Ruang Sisi Datar

Video solusi : Lengkapilah titik-titik di bawah ini.a. Polihedron yang dibatasi oleh beberapa persegi panjang atau jajargenjang sebagai sisi tegaknya dan dua buah poligon yang kongruen masing-masing sebagai sisi atas dan alasnya disebut .....b. Setiap dua sisi prisma yang bersebelahan berpotongan pada suatu ruas garis yang disebut ....c. Tiga rusuk yang konkuren pada sebuah prisma berpotongan di satu titik yang disebut .... prisma.d. Prisma tegak adalah adalah prisma yang sisi tegaknya .... dengan sisi alas.e. Sisi tegak prisma tegak berbentuk .... dan sisi tegak prisma miring berbentuk ....f. Balok adalah prisma tegak yang sisi atas dan alasnya berbentuk ....

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!