• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • LINGKARAN
  • Keliling dan Luas Lingkaran

Video solusi : Pada gambar di bawah, diketahui panjang PQ=QR=7 cm dan PSQ adalah setengah lingkaran. Hitunglah luas daerah yang diarsir.

Teks video

untuk menyelesaikan soal seperti ini kita gunakan adalah konsep bangun datar dalam soal ini diketahui PQ = QR = 7 cm dan PS adalah setengah lingkaran di sini kita Tandai PQ dengan QR adalah 7 cm di dalam gambar ini kita lihat ada dua bangun yaitu segitiga dan setengah lingkaran karena dua sisi dalam segitiga digambar ini adalah sama-sama 7 cm atau panjangnya sama sehingga segitiga PQR di sini kita bisa nyatakan segitiga PQR itu adalah segitiga sama kaki dan disini kita bisa lihat antara PQ dengan QR terbentuk sudut siku-siku sehingga di sini ada sudut siku-siku di titik kemudian titik s terbentuk atas garis PR dengan busur setengah lingkaran habis ini kita bisa Nyatakan s adalah garis tengah titik tengah dari garis PR dan busur PQ seperti itu. Yang ditanyakan adalah luas daerah yang diarsir. Jika kita misalkan ini daerah 1 dan ini daerah 2 kemudian kita lihat apakah ada alternatif lain yang bisa kita lakukan untuk menyelesaikan soal ini kita bisa gambarkan terlebih dahulu yaitu kan disini ada titik p kita akan menggambar bayangan dari PQ lalu kita bentuk kemudian di sini kita bisa tarik Garis dari titik t Maaf dari titik Q ke titik p Gambarkan terlebih dahulu. Kemudian kita bisa lihat ada bangun lain yang terbentuk yaitu segitiga qsr. dan disini kita bisa lihat ada daerah 3 dimana Daerah 3 dengan daerah satu ini identik sehingga untuk mencari luas daerah yang diarsir kita cukup mencari segitiga qsr dan disini kita tarik Garis dari titik s untuk alas dari segitiga untuk menentukan tinggi dari segitiga qsr, kita bisa mencari menggunakan teorema Pythagoras di sini karena kita punya panjang itu sama dengan panjang. sehingga R itu sama dengan panjang di sini kita bisa mencari panjang PR terlebih dahulu dengan menggunakan teorema Pythagoras PR = akar kuadrat + q r kuadrat y = akar 7 kuadrat ditambah 7 kuadrat sama dengan akar 49 + 49 sudah didapat 98 bisa dinyatakan jadi 7 akar 2 kemudian karena kita punya PR itu sama dengan PQ sehingga kita bisa menyatakan FB itu = setengah dari PR 7 akar 2 per 2 seperti ini kemudian di sini kita mencari panjang soal itu sama dengan kita cari menggunakan teorema Pythagoras kembali tuh akar dari FB berat dikurangi dari kuadrat itu sama dengan 7 akar 2 2 kuadrat dikurangi yaitu setengah dari QR kita punya 7 per 2 kuadrat Nah ini bisa kita dapatkan akar dari 98 per 4 dikurangi 49 per 4 Kita akan punya akar dari 49 per 4 tahun = 72, Jika kita punya = 7 per 2 di sini kita bisa langsung cari luas dari tinggal kita punya luas segitiga qsr itu sama dengan setengah sama dengan setengah * alas * tinggi yaitu setengah alasnya yaitu 7 Kali tingginya 7 per 2 yaitu didapat 49 per 4 jadi didapat luasnya 94 cm2 sampai jumpa selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!