• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Kesetimbangan Ion dan pH Larutan Garam
  • Reaksi Pelarutan Garam

Video solusi : Perhatikan data yang belum lengkap hasil proses hidrolisis di bawah ini.1. (NH4)2SO4 Lakmus merah: merah Lakmus biru : merahjenis hidrolisis : ... Reaksi : NH4^+ +H2O<=>NH4OH+H^+ 2. NAF Lakmus merah : ...Lakmus biru : biru Jenis hidrolisis : parsial Reaksi : F^-+H2O<=>HF+OH^- 3. HCOOKLakmus merah : Biru Lakmus biru : biru Jenis hidrolisis : parsial Reaksi :..Data yang tepat untuk mengisi bagian titik-titik pada nomor (1),(2), dan (3) berturut-turut adalah ....a) parsial, merah, HCOO-+H2O<=>OH- +HCOOHb) parsial, biru, HCOO-+H2O<=>OH- +HCOOH c) total, biru, NH4OH+HCOOH<=>NH4+ +HCOOH d) total, merah, HCOO- +H2O<=>OH- +HCOO- +H2O

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing