• Fisika
  • Termodinamika Kelas 11 SMA
  • Teori Kinetik Gas
  • Persamaan Keadaan Gas Ideal

Video solusi : Suatu gas ideal mula-mula menempati ruang yang suhunya T, volumenya V dan tekanan P. Jika suhu gas menjadi 5/4 T dan volumenya menjadi 3/4 V maka tekanannya menjadi ....

Teks video

Friends disini terdapat soal tentang teori kinetik gas dari suatu gas ideal mula-mula menempati ruang yang suhunya t volumenya V dan tekanan P jika suhu gas menjadi 54 t dan volumenya menjadi 34 V maka tekanannya menjadi hanya diketahui suhu awal volume awal dan tekanan awalnya itu adalah t p dan p kemudian suhu akhirnya itu 5 per 4 t dan volume akhirnya atau keduanya itu 3/4 V biasanya akan keduanya atau tekanan akhirnya kita menggunakan Persamaan Hukum Boyle gay lussac P1 V1 atau T1 = P 2 V2 V2 V1 dan V2 adalah tekanan awal dan akhir kemudian vektor U dan v adalah volume awal dan akhir dan t1 dan t2 adalah suhu awal dan akhir nasib substitusi P1 V1 adalah P P dan t kemudianDicari keduanya itu 3/4 P dan keduanya itu 5/4 t. Maaf enggak bisa dicoret-coret sehingga untuk keduanya itu sama dengan 5 per 3 p yang tepat adalah D sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!