• Fisika
  • Termodinamika Kelas 11 SMA
  • Suhu, Kalor dan Perpindahan Kalor
  • Perpindahan Kalor Secara konduksi, Konveksi, dan Radiasi

Video solusi : Sebuah batang silinder dengan luas penampang 5,0 mm^2 dibuat dengan menyambungkan 0,30 m batang perak dengan 0,12 m batang nikel. Ujung bebas perak dijaga pada suhu tetap 290 K dan ujung bebas nikel dijaga pada suhu tetap 440 K (lihat gambar). Jika konduktivitas termal perak dan nikel masing-masing 0,42 kW m^(-1) K^(-1) dan 91 W m^(-1) K^(-1), hitung: (a) suhu pada titik sambungan, (b) laju konduksi kalor sepanjang batang. 290 K Perak Nikel 440 K 0,30 m 0,12 m

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!