• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • PERSAMAAN GARIS LURUS
  • Persamaan Garis Lurus

Video solusi : Pak Amir membeli sebidang tanah dengan harga Rp300.000,00/m^2. Dalam kurun waktu 5 tahun, diperkirakan harga tanah mengalami kenaikan tetap sebesar Rp100.000,00 per tahun. Grafik yang mewakili harga tanah per m^2 selama 5 tahun adalah ....

Teks video

jika kalian menemukan soal seperti ini, maka langkah penyelesaiannya kalian lihat terlebih dahulu sebidang tanah harga mula-mula nya adalah Rp300.000 berarti kalian gambar grafiknya adalah dimana kolom X itu adalah kolom tahun dan kolom y adalah harganya kemudian kalian lihat awal-awal adalah harga Rp300.000 berarti grafiknya dimulai dari Rp300.000 kemudian tiap tahun mengalami kenaikan tetap sebesar Rp100.000 berarti untuk tahun pertama dia akan naik Rp100.000 di sini Rp400.000 kemudian tahun kedua akan naik Rp100.000 misalkan di sini Rp500.000 di tahun kedua akan naik Rp500.000 berarti gambar grafiknya akan tetap naik ke atas dimulai dari 300000berarti gambar yang paling memungkinkan atau gambar yang paling benar adalah gambar yang berapa sampai jumpa di pertandingan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!