Hai coffee Friends disini ada soal dimana pada soal ini terdapat suatu struktur senyawa Kita disuruh memberikan nama yang tepat untuk senyawa berikut ini. Jadi kita identifikasi terlebih dahulu karena disini ikatannya adalah ikatan tunggal semua maka ini adalah alkana jadi tata nama iupac pada alkana yaitu pertama kita tentukan rantai C terpanjang yang atau rantai utamanya yang punya banyak cabang lalu Yang kedua kita tentukan cabang atau akhirnya yang ketiga lakukan penomoran penomoran itu dimulai dari ujung rantai yang paling dekat dengan cabang yang ke-4 jika ada lebih dari satu gugus alkil yang sama maka kita bisa gunakan awalan 2 untuk di untuk Tri 4 untuk Tetra 5 untuk penta dan seterusnya yang kelima jika nanti ada gugus alkil yang berbeda maka penulisannya Sesuai dengan urutan pada alfabet jadi secara singkat Penulisan tata nama iupac pada alkana yaitu posisi cabang diikuti dengan nama cabang kemudian diakhiri dengan rantai utama yang berakhiran anak jadi kalau kita punya struktur seperti berikut ini yang pertama Tentukan rantai utamanya jadi ini ada rantai utama seperti berikut ini yaitu dengan 7 atom c. Tentukan cabang aslinya di sini ada dua cabang berupa metil lalu kita lakukan penomoran jika penomorannya dilakukan dari sebelah kiri bawah maka atom c yang mengikat cabang adalah Atom C Nomor 3 sedangkan jika penomoran dilakukan dari sebelah kanan maka atom c yang mengikat cabang itu adalah Atom C nomor 2 jadi penomorannya kita lakukan dari sebelah kanan sini lalu karena di sini ada lebih Satu gugus alkil yang sama yaitu metil maka kita gunakan awalan di karena di sini ada dua gugus metil. Bagaimana dengan namanya jadi ternyata ikat pada Atom C nomor 2 dan 5 maka namanya adalah 2,5 dimetil rantai utamanya adalah 7 jadi 2,5 dimetil pentana jawabannya adalah yang c. Sekian sampai jumpa di tahun berikutnya