• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 8 SMP
  • PELUANG
  • Kejadian Saling Lepas dan Saling Bebas

Video solusi : Tiga keping uang logam dilempar bersamaan sebanyak satu kali. Peluang muncul 2 gambar dan 1 angka adalah ....

Teks video

kita mempunyai soal sebagai berikut untuk menjawab soal tersebut kita menggunakan konsep dari peluang pertama akan menentukan titik sampel dari pelemparan 3 keping uang logam yang dilempar bersamaan sebanyak satu kali lah seperti yang kita ketahui bahwa uang logam mempunyai dua sisi angka dan Sisi gambar nanti kalau misalkan di sini sebagai Sisi kemudian KI KD Sisi gambar maka dengan menggunakan diagram pohon b buat titik sampelnya angka gambar kemudian juga bercabang menjadi angka gambar Lala ini bercabang lagi menjadi angka gambar bercabang menjadi angka gambarcara menjadi angka gambar bercabang menjadi angka gambar sehingga kalau kita Tuliskan untuk ruang sampelnya sama dengan angka angka kematian koma angka-angka gambar kemudian mama angkat gambar angka kemudian koma gambar-gambar kemudian koma tulisan di bawahnya gambar angka angka koma gambar angka gambar Oma gambar-gambar angka koma gambar-gambar jadi kalau kita hitung n s nya jumlah dari anggota himpunan S = 8 kemudian kitasebagai kejadian munculnya dua gambar dan satu angka Maka kalau kita melihat anggota dari ruang sampel tersebut untuk anggota dari himpunan a yaitu kejadian munculnya dua gambar dan satu angka itu adalah gambar-gambar koma gambar angka gambar koma gambar-gambar angka jadi kalau kita hitung dari anggota himpunan a itu adalah 3 Kemudian untuk mencari peluang dari kejadian a = n dibagi dengan MS = 3 per 8 peluang munculnya dua gambar dan satu angka3 per 8 sampai jumpa soal yang selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!