• Matematika
  • Geometri Kelas 4 SD
  • Bangun Datar
  • Penyelesaian Masalah Bangun Datar (soal cerita atau gabungan bangun datar)

Video solusi : Perhatikan gambar dan bacaan berikut dengan cermat! Gambar 4.6 Penggaris Segitiga Sumber: dokumentasi penulis Selanjutnya Udin dan Edo akan menempelkan penggaris segitiga seperti pada Gambar 4.6 di atas dengan penggunakan double selotip. Double selotip akan ditempelkan pada setiap tepi sisi penggaris yang berbentuk segitiga siku-siku. Diketahui panjang kedua sisi penyiku penggaris adalah 30 cm dan 40 cm. Berapakah panjang salah satu sisi yang belum diketahui? Berapakah selotip yang mereka perlukan?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing