Video solusi : Sebuah gelas berisi 200 gram ait bersuhu 20 C dimasukkan 50 gram es bersuhu -2 C . Jika hanya terjadi pertukaran kalor antara air dan es saja, setelah terjadi kesetimbangan termal akan diperoleh .... (c air =1 kal / g . C ; c/cs=0,5 kal / g . C ; L=80 kal / g) a. seluruh es mencair dan suhunya di atas 0 C b. seluruh es mencair dan suhunya 0 C c. tidak seluruh es mencair dan suhunya 0 C d. suhu seluruh sistem di bawah 0 C e. sebagian air membeku dan suhu sistem 0 C