• Fisika
  • Elektro Kelas 12 SMA
  • Rangkaian Arus Searah
  • Rangkaian Hambatan

Video solusi : Perhatikan rangkaian berikut. V3 V1 V2 R3 I3 R1 R2 I1 I2 R4 I4 epsilon Pada saat dilakukan pengukuran beda potensial ujung-ujung hambatan dan kuat arus listrik yang mengalir, diperoleh hasil seperti berikut. Hambatan Beda potensial (V) Kuat arus (A) R1 1,2 0,5 R2 1,2 Tidak diukur R3 1,2 0,2 Berdasarkan data pada tabel, maka pernyataan berikut yang tidak benar adalah A. Hambatan R1 sama dengan R2. B. Jika diukur, kuat arus I2 sebesar 0,5 A. C. Sumber tegangan epsilon = 4,8 volt. D. Beda potensial ujung-ujung hambatan R4 adalah 1,2 volt. E. Besar hambatan R4 adalah 4 Ohm.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing