• Fisika
  • Fisika Quantum Kelas 12 SMA
  • Konsep dan Fenomena Kuantum
  • Konsep foton

Video solusi : Grafik berikut ini menunjukkan hubungan antara intensitas radiasi (I) dan panjang gelombang (lambda) pada radiasi energi oleh benda hitam. Jika konstanta Wien = 2,90 x 10^(-3) m K, maka tentukan besar suhu (T) permukaan benda tersebut.Lamda (A), 6000, I

Teks video

Halo coffee Friends disini ada soal tentang radiasi benda hitam grafik berikut ini menunjukkan hubungan antara intensitas radiasi atau I dan panjang gelombang atau lamda pada radiasi energi oleh benda hitam jika konstanta Wien senilai 2,90 kali 10 pangkat min 3 m k maka tentukan besar permukaan benda tersebut dari data di grafik kita ketahui nilai panjang gelombang adalah sebesar 6000 Amstrong nilai ini setara dengan 6000 kali 10 pangkat min 10 m kemudian nilai konstanta Wien atau disimbolkan dengan huruf C nilainya adalah 2,90 kali 10 pangkat min 3 m k maka besar suhu permukaan benda tersebut adalah untuk mendapatkan nilai suhu pada soal ini kita bisa menggunakan rumus dari pergeseran Wien yaitu Belanda * t = c nilai lamda sebesar 6000 kali 10 pangkat min 10 m kemudian nilai t yang akan kita cari nilai atau konstanta Wien sebesar 2,90 dikalikan 10 pangkat min 3 m k kemudian nilai 6000 kali 10 pangkat minus punya kita pindah ruas kan lalu kita buat lebih sederhana pangkatnya itu menjadi 6 kali 10 pangkat min 7 kemudian disini 10 pangkat min 7 kita pindahkan ke atas sehingga nilai menjadi positif dan nilai yang di bagian atas menjadi 2,90 kali 10 pangkat 4 dibagi dengan nilai 6 maka akan didapatkan hasil perhitungannya sebesar 4830 Kelvin ini adalah nilai dari suhu permukaan benda tersebut Makasih sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing