• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Modus

Video solusi : Tentukan modus dari data berikut: a) Data: 1 2 3 3 4 5 b) Data: 1 2 3 3 4 4 5 c) Data: 1 2 3 4 5 6

Teks video

Pada soal ini kita diminta untuk menentukan modus modus dari data data berikut modus sendiri memiliki pengertian bahwa nilai data yang mempunyai frekuensi terbesar atau paling sering muncul kita mulai dari pertanyaan a. Dari data tersebut dapat dilihat bilangan yang paling sering muncul adalah angka 35 kuncinya adalah 2 maka modus dari data tersebut adalah 3 pertanyaan b. Dapat kita lihat bilangan angka 3 dan angka 4 memiliki frekuensi yang sama yaitu 2. Maka dapat dikatakan modus dari data tersebut adalah 3 dan 4 yang terakhir pertanyaan C dapat kita lihat bahwa semua bilangan tersebut tidak memiliki perbedaan frekuensi karena semuanya makannya adalah 1 maka untuk pertanyaan tersebut tidak terdapat modus sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing