• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 7 SMP
  • STATISTIKA 7
  • Penyajian Data Menggunakan Diagram

Video solusi : Dari 40 orang siswa, ternyata 17 orarig suka mi ayam, 19 orang suka bakso, 17 orang suka siomay, 9 orang suka mi ayam dan bakso, 6 orang suka mi ayam dan siomay, 7 orang suka bakso dan siomay, dan 4 orang suka ketiganya.a. Buat diagram Venn berdasarkan keterangan di atas!b. Berapa orang yang hanya suka mi ayam?c. Berapa orang yang tidak menyukai ketiga jenis makanan di atas?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!