• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • PERSAMAAN GARIS LURUS
  • Persamaan Garis Lurus

Video solusi : Jika titik (5, k) dilalui oleh garis y = 2x - 3, nilai k =... A. 7 B. 6 C. 5 D. 4

Teks video

jika titik lima koma k dilalui oleh garis y = 2 x min 3 maka nilai k apabila menemukan soal seperti ini maka kita harus mengetahui bahwa nilai 5 ini adalah X dan kini adalah Y yang akan kita masukkan ke dalam persamaan garis yang telah diberikan Sekarang kita akan Jelaskan apa yang diketahui pada sel terlebih dahulu yang pertama adalah x nya yaitu 5 dan y nya yaitu Kak kemudian persamaan garisnya adalah Y = 2 X min 3 kalau udah gini tinggal kita masukin aja Ya nya adalah K = 2 * x nya yaitu 5 dikurangi dengan 3 s h = 2 * 5 itu 10 kurangjadi nilai Kak adalah 7 yaitu a sampai bertemu pada pembahasan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing