• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Rata-Rata

Video solusi : Pada suatu ujian yang diikuti 50 siswa diperoleh rataan nilai ujian adalah 35 dengan median 40 dan simpangan baku 10. Karena rataan nilai ujian terlalu rendah, maka semua nilai dikalikan dua kemudian dikurangi 15 , akibatnya ....A. Rataan nilai menjadi 70B. Rataan nilai menjadi 65C. Simpangan baku menjadi 20D. Simpangan baku menjadi 5E. Median menjadi 80

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing