Video solusi : Reaksi yang terjadi pada proses pembuatan asam sulfat:2 SO2(g)+O2(g) <=> 2 SO3(g) segitiga H=-191 kJPada tahap ini digunakan suhu sampai 450 C dan tekanan 2-3 atm dengan katalis V2O5 . Fungsi katalis V2O5 adalah ....A. menggeser kesetimbangan ke arah pereaksiB. menambah jumlah hasil reaksiC. mempercepat tercapainya kesetimbanganD. menurunkan entalpi pembentukanE. meningkatkan energi pengaktifan reaksi