• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Vektor
  • Resultan Vektor

Video solusi : Tiga buah gaya bekerja pada sebuah benda. Ketiga gaya tersebut (dalam satuan newton) dinyatakan dengan vektor F1=20i-36j+73k, F2=-17i+21j-46k, dan F3=-12k. Carilah vektor resultan ketiga vektor tersebut. Berapa besarnya?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!