Video solusi : Perhatikan gambar berikut. Vx 0 2 (3,-2) 6 t Sebuah partikel yang bergerak sepanjang sumbu-x memiliki grafik kecepatan vx terhadap waktu seperti tampak pada gambar tersebut. Jika pada saat t=1 sekon partikel berada pada x=3 m , posisi partikel pada saat t=6 sekon berada pada .... a. x=-2 m d. x=-1 m b. x=+2 m e. x=0 m c. x=+1 m