• Kimia
  • Kimia Organik Kelas 11 SMA
  • Minyak Bumi
  • Dampak Pembakaran Bahan Bakar dan Cara Megatasinya

Video solusi : Karbon monoksida (CO) merupakan gas yang beracun karena ...

Teks video

Kalau pengen di sini ada soal karbon monoksida merupakan gas yang beracun karena apa Oke karbon monoksida itu berasal dari mana sih, kok itu dihasilkan dari pembakaran tidak sempurna dari bahan bakar pembakaran tidak sempurna ini akan menghasilkan karbon monoksida. Apa dampak yang dihasilkan dengan Adanya karbon monoksida di dalam tubuh kita itu kan ada hemoglobin hemoglobin Ini seharusnya dia akan berikatan dengan oksigen ketika kita menghirup gas karbon monoksida ini maka apa yang terjadi hati bukannya berikatan dengan oksigen tapi ketika anda karbon monoksida B ini akan lebih tertarik untuk berikatan dengan karbon monoksida karbon monoksida ini lebih reaktif daripada oksigen membentuk membentuk karboksihemoglobin.Apa yang terjadi jika HB justru berikatan dengan karbon monoksida jelas semakin banyak sih. Koh ini yang terbentuk maka akan semakin sedikit dong pasukan Oksigen yang diedarkan ke seluruh tubuh akibatnya apa tubuh akan mengalami kekurangan oksigen bahkan jika kadarnya berlebihan tentu saja akan menyebabkan kematiannya. Jadi kenapa kok merupakan gas yang beracun karena Ya jelas yang dapat berikatan dengan hemoglobin membentuk yaitu karboksihemoglobin jawabannya adalah Yang Ayahnya lebih tepat di Pertanyaan selanjutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing