Halo Ko Friends pada soal kali ini diketahui massa NaCl yang dilarutkan adalah 11 koma 7 gram dan massa pelarut nya adalah 100 gram air dengan KB air 0,52 derajat Celcius per m yang ditanyakan adalah berapakah titik didih larutan tersebut pertama kita hitung Delta dp-nya dulu menggunakan rumus delta TB = k b dikali molalitas dikali atau faktor van't hoff untuk molalitasnya kita bisa jabarkan yaitu massa zat terlarut per Mr dikali 1000 per massa pelarut nya jadi langsung kita masukkan saja untuk nilai-nilainya KB nya adalah 0,52 * 11,7 adalah massa NaCl nya yaitu zat terlarut nya yaitu 58,5 kemudian dikali 1000 per 100 di mana saat ini adalah masa dari air atau massa pelarut nya kemudian atau faktor van't hoff nya ketikalarutkan dalam air akan terionisasi sempurna menjadi 6 + dan CL Min maka larutan NaCl ini bersifat elektrolit kuat sehingga untuk faktor van't hoff nya akan sama dengan jumlah ion Ya gimana jumlah ion NaCl ini ada dua yaitu n a + dan CL Min jadi untuk faktor van't hoff nya kita bisa Tuliskan sebesar 2 langsung kita hitung saja secara matematis didapatkan nilai Delta TB sebesar 2,08 derajat Celcius selanjutnya setelah kita mendapatkan Delta TB kita bisa menghitung titik didih larutannya bb-nya yaitu 2,08 sama dengan titik didih larutan dikurangi 100 di sini pelarutnya yang digunakan adalah air air akan mendidih pada suhu 1 derajat Celcius titik didih pelarut nya adalah 100 rasa kita hitung akan didapatkan titik didih larutan sebesar 102,08 derajat Celcius jadi jawaban yang benar adatitik didih larutan tersebut adalah 102,08 derajat Celcius inilah jawabannya sampai jumpa di soal-soal berikutnya